Jumat, 16 September 2022

*Bhabinkamtibmas Polsek Warunggunung Monitoring Pembagian BLT Subsidi BBM di Desa Selaraja Kecamatan Warunggunung*

Lebak, info-ri.online
    Bhabinkamtibmas Polsek  Warunggunung Desa Selaraja Bripka  Haryadi monitoring kegiatan pembagian BLT Subsidi BBM Tahap I  Bertempat di Kantor Desa Selaraja Kecamatan Warunggunung sebanyak 471 KPM.Jum'at (16/09/2022).

Kegiatan pembagian Bantuan tesebut dilaksanakan di  Desa Selaraja,dan Masing-masing mendapat Rp.500.000,- ( Lima Ratus Ribu Rupiah ).

Dalam Kesempatan Ini juga Bhabinkamtibmas Desa Selaraja Polsek Warunggunung Bripka  Haryadi juga memberikan edukasi tentang bahayanya Virus Covid 19.

Adi juga menghimbau kepada para masyarakat agar tetap mengendepankan Prokes yang mana untuk terhindar dari Virus Covid-19,dan juga bagi masyarakat yang belum melaksanakan vaksin Agar melaksanakan Vaksin ,yang mana untuk memutus mata rantai penyebaran virus, uutup Haryadi. (Rose/Humas)
Share:

0 comments:

Posting Komentar


Arsip